Starkey Livio AI, Alat Bantu Dengar Pertama Dengan Peringatan dan Deteksi Jatuh
Alat Bantu Dengar

Starkey Livio AI, Alat Bantu Dengar Pertama Dengan Peringatan dan Deteksi Jatuh

No ratings yet. Starkey dengan senang hati memperkenalkan fitur terbaru alat bantu dengar Starkey Livio AI. Alat bantu dengar pertama di dunia dengan kecerdasan buatan dan sensor terintegrasi. Setiap 11 detik, ada satu orang lansia dirawat di ruang gawat darurat akibat cedera karena jatuh. Jatuh adalah penyebab utama cedera fatal dan non-fatal bagi orang yang lebih tua. […]

Rehabilitasi Pendengaran Setelah Menggunakan Alat Bantu Dengar
Alat Bantu Dengar Pendengaran

Rehabilitasi Pendengaran Setelah Menggunakan Alat Bantu Dengar

5/5 (1) Saat pertama kalinya menggunakan alat bantu dengar, pengguna harus memulai rehabilitasi pendengaran. Umumnya orang dengan gangguan pendengaran akan melupakan suara-suara tertentu. Rehabilitasi pendengaran membantu mereka untuk kembali terbiasa dengan suara-suara ini lagi,. Serta mendidik mereka untuk mengenal kembali apa saja suara yang normal dan sesuai harapan dalam penggunaan alat bantu dengar barunya. Mendapatkan […]

Fitur Canggih Alat Bantu Dengar Starkey Livio AI
Alat Bantu Dengar

Fitur Canggih Alat Bantu Dengar Starkey Livio AI

No ratings yet. Livio® AI adalah alat bantu dengar pertama di dunia yang memberikan kualitas suara yang superior dan kemampuan untuk melacak kesehatan tubuh dan otak. Dengan sensor terintegrasi dan kecerdasan buatan. Livio AI dapat mendeteksi jika Anda terjatuh dan bertindak sebagai asisten. Keunggulan Fitur Alat Bantu Dengar Starkey Livio AI Selain itu, banyak kelebihan […]

Sejarah Perkembangan Model Alat Bantu Dengar
Alat Bantu Dengar

Sejarah Perkembangan Model Alat Bantu Dengar

No ratings yet. Perkembangan model alat bantu dengar saat ini sudah semakin berkembang. Saat ini perangkat tersebut sudah lebih kecil, lebih ramping, dan lebih cakap dalam meniru indera pendengaran manusia dibandingkan dengan yang pertama kali dipasarkan lebih dari 120 tahun yang lalu. Sejarah Perkembangan Model Alat Bantu Dengar Agar kita mengetahui sejarah perkembangan dari alat […]

Kenali Dampak Gangguan Pendengaran Pada Kesehatan Mental
Gangguan Pendengaran

Kenali Dampak Gangguan Pendengaran Pada Kesehatan Mental

No ratings yet. Jika Anda mengalami gangguan pendengaran dan tidak segera diatasi, maka Anda harus bersiap dengan masalah kesehatan mental. Terdapat bukti yang muncul dari hubungan antara gangguan pendengaran dan berbagai hasil yang terkait dengan kognisi, depresi dan aspek lain dari kesehatan mental. Penelitian ini menemukan bahwa dampak gangguan pendengaran terkait dengan masalah kognisi, kemandirian, […]

Presbikusis : Memahami Gangguan Pendengaran Terkait Usia
Gangguan Pendengaran

Presbikusis : Memahami Gangguan Pendengaran Terkait Usia

No ratings yet. Jika seorang profesional kesehatan pendengaran mendiagnosis Anda dengan presbikusis, bisa jadi saat ini usia Anda sudah tidak lagi muda. Menurut National Institute on Deafness and Other Communication Disorders, sekitar sepertiga dari lansia yang berusia antara 65 dan 70 memiliki beberapa tingkat gangguan pendengaran. Dan sekitar setengah dari semua orang yang berusia 75 dan […]

Tips Mengemudi Aman Bagi Penderita Gangguan Pendengaran
Alat Bantu Dengar Gangguan Pendengaran

Tips Mengemudi Aman Bagi Penderita Gangguan Pendengaran

No ratings yet. Indra penglihatan adalah bagian yang paling penting ketika sedang mengemudi. Kenyataannya, indra pendengaran juga tidak kalah penting. Karena dibutuhkan untuk membantu Anda mendeteksi kendaraan yang mendekat atau untuk mendengar suara klakson. Dengan adanya kenyataan tersebut, jika seseorang memiliki gangguan pendengaran, maka kondisi ini akan berdampak signifikan pada kemampuan Anda mengemudi. Untuk mengantisipasi […]