4.8/5 (5) Anatomi telinga manusia bisa sedikit membingungkan terutama karena tugas telinga bukan untuk mendengar saja namun juga untuk keseimbangan tubuh manusia. Ada tiga komponen pada telinga yakni telinga luar, telinga tengah dan telinga bagian dalam. Ketiganya terlibat dalam proses mendengar, namun hanya telinga bagian dalam yang bertanggung jawab untuk keseimbangan. Mendengar merupakan proses menginterpretasikan […]
Author: aqshanurazizah
Panduan Sebelum Membeli Alat Bantu Dengar
4.5/5 (2) Panduan membeli alat bantu dengar ini dimaksudkan agar Anda tidak salah dalam memilih alat bantu dengar yang benar-benar sesuai dengan kebutuhan Anda. Hal tersebut menjadi salah satu perhatian utama para industri layanan alat bantu dengar. Tidak peduli latar belakang pendidikan atau pengalaman profesional layanan kesehatan pendengaran yang Anda pilih, Anda harus berharap diperlakukan […]
Teknologi Alat Bantu Dengar Nano Coating
5/5 (1) Alat bantu dengar adalah perangkat kesehatan yang membutuhkan perawatan khusus. Sebagai contoh, alat bantu dengar tidak boleh terkena air karena hal tersebut dapat menyebabkan kerusakan pada perangkat tersebut. Banyak orang dengan gangguan pendengaran cenderung merasa dibatasi dengan apa yang mereka ingin lakukan jika sudah berkaitan dengan alat bantu dengar yang mereka gunakan. Mungkin […]
45 Juta Penduduk Indonesia Mengalami Gangguan Pendengaran
No ratings yet. Tahukah Anda bahwa jumlah penderita gangguan pendengaran di Indonesia telah mencapai angka 45 juta orang pada tahun 2015? Survei sebelumnya yang dilakukan oleh Kementerian Kesehatan pada tahun 1994 – 1996 di tujuh provinsi menyebutkan bahwa penderita gangguan pendengaran di Indonesia berjumlah 35,6 juta orang. Berarti dalam 20 tahun terakhir, prevalensi gangguan pendengaran […]
Macam-Macam Aksesories Alat Bantu Dengar
No ratings yet. Jika Anda memiliki gangguan pendengaran, mungkin alat bantu dengar menjadi salah satu kepemilikan Anda yang paling berharga. Sehari saja tidak menggunakan alat bantu dengar tersebut, Anda dan orang-orang di sekitar Anda mungkin cukup merasa kesulitan dalam melakukan komunikasi. Untuk kenyamanan yang lebih, mungkin Anda berpikir untuk melengkapinya dengan aksesoris-aksesoris yang dapat menunjang […]
Tips Menjaga Alat Bantu Dengar
No ratings yet. Jika Anda memiliki gangguan pendengaran, maka Alat bantu dengar merupakan salah satu benda yang sangat penting untuk Anda miliki karena alat ini akan membantu Anda berkomunikasi dengan mereka yang Anda cintai dan membuat Anda tetap terhubung dengan lingkungan sekitar. Tidak dapat dipungkiri bahwa alat bantu dengar meningkatkan kualitas hidup penggunanya dengan memberikan […]
Alat Bantu Dengar Bone Conduction
5/5 (1) Alat bantu dengar memiliki peran yang sangat penting bagi mereka yang memiliki gangguan pendengaran, baik gangguan pendengaran sensorineural maupun konduktif. Berbagai macam jenis alat bantu dengar tersedia untuk memenuhi kebutuhan pendengaran tiap-tiap individu. Untuk itulah, penting untuk mempertimbangkan kemampuan alat bantu dengar yang paling sesuai dengan kasus gangguan pendengaran yang dialami. Dalam […]
Implan Koklea: Apa, Siapa, dan Bagaimana
No ratings yet. Ketika kebanyakan orang yang mengalami gangguan pendengaran cukup terbantu dengan penggunaan alat bantu dengar, ada beberapa individu lainnya yang mengalami gangguan pendengaran berat bahkan sangat berat yang tidak cukup terbantu dengan hanya menggunakan alat bantu dengar saja. Gangguan pendengaran dengan tingkatan berat hingga sangat berat ini biasanya disebabkan karena kerusakan pada sel […]
Komponen Utama Pada Alat Bantu Dengar
No ratings yet. Alat bantu dengar saat ini sudah seperti komputer mini yang didesain khusus untuk telinga penggunanya. Terdapat begitu banyak teknologi yang melengkapi fungsi alat bantu dengar ini. Namun tidak jarang masih banyak pengguna alat bantu dengar yang tidak tahu bagaimana teknologi tersebut bekerja. Padahal, tidak ada salahnya untuk memiliki pemahaman dasar tentang komponen-komponen […]
Mendengar Lebih Baik dengan Alat Bantu Dengar
No ratings yet. Jika Anda menderita gangguan pendengaran sejak lama atau pendengaran Anda terasa semakin buruk, maka alat bantu dengar bisa menjadi solusinya. Alat bantu dengar merupakan salah satu solusi yang efektif dan paling banyak digunakan. Sudah ada jutaan penderita gangguan pendengaran yang merasa sangat terbantu oleh alat bantu dengar. Perkembangan teknologi terkini memungkinkan Anda […]