No ratings yet. Mengapa masa pakai baterai alat bantu dengar sangat tidak dapat diprediksi, mengapa satu baterai bisa bertahan seminggu, dan satu lagi hanya dua atau tiga hari?. Banyak hal yang bisa mempengaruhinya, antara lain tergantung pada jumlah penggunaan alat bantu dengar, dan cara Anda merawat alat bantu dengar tersebut. Untuk memaksimalkan penggunaan alat bantu dengar […]
Author: aqshanurazizah
Cara Membiasakan Penggunaan Alat Bantu Dengar
5/5 (1) Masih ingat kesan pertama ketika Anda memiliki sepatu baru? Pada awalnya, melihat sepatu baru tersebut pasti terasa menarik bukan? Kemudian Anda ingin mencobanya sepanjang hari, namun pada hari berikutnya Anda baru menyadari, bahwa sepatu baru tersebut masih terlalu kaku, sehingga meninggalkan sedikit bekas rasa tidak nyaman di kaki. Ini sama halnya ketika Anda […]
Hubungan Sistem Kardiovaskular dengan Fungsi Auditori
No ratings yet. Tahukah Anda bahwa sistem kardiovaskular manusia terbukti memiliki pengaruh langsung terhadap koklea dan sistem auditori pusat? Hubungan antara kesehatan kardiovaskular dan suplai darah yang terbatas terhadap koklea dan sistem kesehatan lain telah terbukti dari beberapa penelitian ilmiah yang telah dilakukan sejak 80 tahun lalu. Salah satu penelitian yang ikut mencari tahu tentang […]
Hubungan Antara Gangguan Pendengaran dengan Demensia
5/5 (1) Lansia yang mengalami gangguan pendengaran memiliki risiko 2-3 kali lebih besar untuk mengalami penurunan kemampuan kognitif atau demensia. Maka dari itu, diagnosis awal dan intervensi untuk gangguan pendengaran berpotensi menunda munculnya demensia dan penurunan kognitif. Menurut National University of Singapore dan Ng Teng Fong General Hospital yang melakukan penelitian ini, hal tersebut tergolong signifikan mengingat […]
Penderita Gangguan Pendengaran Berpotensi Mengalami Kepikunan
No ratings yet. Penelitian menyebutkan bahwa orang dengan gangguan pendengaran yang disebabkan oleh ketidakmampuan otak untuk mendengar suara berpotensi dua kali lipat mengalami kepikunan. Akan tetapi, masih ada harapan bagi lansia yang belum lama mengidap gangguan pendengaran dan takut kehilangan memori mereka atau terkena demensia. Sedangkan mereka yang memiliki gangguan pendengaran periferal, yakni gangguan pendengaran […]
6 Tips Berkomunikasi Bagi Penderita Gangguan Pendengaran
5/5 (1) Anda mungkin merasa kesulitan untuk berinteraksi dengan orang lain jika Anda memiliki gangguan pendengaran. Meskipun demikian, tidak berarti Anda tidak dapat terlibat dalam sebuah percakapan dengan orang lain. Selain menggunakan alat bantu dengar dengan rutin, berikut adalah beberapa tips kunci untuk dapat berkomunikasi dengan lebih baik meskipun memiliki gangguan pendengaran. Jangan Takut untuk […]
Benarkah Telinga Kanan Lebih Baik Saat Mendengar?
No ratings yet. Ketika Anda ingin mendengar sesuatu dengan lebih jelas, Anda mungkin akan mencondongkan telinga kanan Anda ke sumber suara. Menurut penelitian, ketika otak terlalu banyak bekerja memproses peristiwa dan informasi, maka otak akan kewalahan dengan seluruh muatan kognitif tersebut. Ketika ini terjadi, orang akan lebih bergantung pada telinga kanannya untuk memproses dan menyimpan […]
Apa yang Harus Dilakukan Jika Anggota Keluarga Mengalami Gangguan Pendengaran?
No ratings yet. Gangguan pendengaran dapat dijumpai di tengah-tengah keluarga Anda sendiri. Jika demikian, gangguan pendengaran tidak hanya menjadi permasalahan bagi penderitanya akan tetapi anak-anak, pasangan dan anggota keluarga lainnya mungkin harus menyesuaikan. Misalnya dengan berbicara yang keras atau sering mengulangi kata-katanya. Selain itu, gangguan pendengaran yang tidak diatasi dapat mengakibatkan masalah-masalah kesehatan lainnya. Memahami […]
9 Gaya Hidup yang Mempengaruhi Risiko Demensia
No ratings yet. Menurut sebuah kajian internasional di Lancet, satu dari tiga kasus demensia sebenarnya dapat dicegah jika banyak orang yang lebih peduli untuk menjaga kesehatan otak sepanjang hidup mereka. Penelitian tersebut menyebutkan sembilan faktor penyebab utamanya, seperti tingkat pendidikan yang rendah, gangguan pendengaran, merokok dan kurangnya aktivitas fisik. Penelitian ini telah dipresentasikan pada Konferensi […]
Dampak Gangguan Pendengaran Terhadap Keluarga
No ratings yet. Apa dampak gangguan pendengaran terhadap keluarga yang mengalami gangguan pendengaran? Apakah gangguan pendengaran yang dialami oleh pasangan Anda membuat Anda frustasi? Penelitian terbaru dari University of Nottingham menyarankan agar keluarga dan orang-orang terdekat pasien gangguan pendengaran untuk segera melakukan perawatan. Penelitian yang dipublikasikan di jurnal Trends in Hearings tersebut, dipimpin oleh mahasiswa […]