5/5 (1) Kehilangan pendengaran biasanya terjadi secara bertahap. Anda mungkin tidak menyadarinya selama berbulan-bulan atau bertahun-tahun. Namun, gangguan pendengaran terkait usia adalah salah satu kondisi paling umum yang mempengaruhi orang dewasa yang lebih tua. Semakin banyak penelitian menunjukkan bahwa individu dengan gangguan pendengaran memiliki kualitas hidup yang baik ketika mereka segera mengatasi masalah pendengaran yang […]
Author: aqshanurazizah
Empat Cara Memilih Alat Bantu Dengar yang Tepat
No ratings yet. Jika Anda sering mengikuti berita seputar pendengaran dan alat bantu dengar yang tepat, ada kemungkinan besar Anda akan segera menyadari ketika pendengaran Anda terganggu. Alat bantu dengar dapat meningkatkan kualitas hidup penggunanya. Saat ini alat bantu dengar telah berubah menjadi seperti komputer mini yang Anda gunakan kemana saja. Dengan perangkat ini, frekuensi […]
Gangguan Pendengaran Ringan, Apakah Perlu Diatasi?
No ratings yet. Gangguan pendengaran ringan mungkin terdengar, umm.. ‘ringan’. Namun sepertinya hal ini merupakan anggapan yang salah. Para profesional mengklasifikasikan setiap ambang pendengaran antara 25-40 dB sebagai gangguan pendengaran ringan. (Klik di sini untuk mengetahui derajat gangguan pendengaran yang berbeda.) Bagaimana Mendeteksi Gangguan Pendengaran Ringan Orang dengan masalah ini cenderung dapat mendengar percakapan ketika […]
Memperkenalkan, Alat Bantu Dengar Livio Edge AI
No ratings yet. Livio Edge AI, alat bantu dengar yang memberikan kualitas suara terbaik untuk memudahkan Anda mendengar orang yang berbicara sambil menggunakan masker. Alat bantu dengar Livio AI telah menjadi alat bantu dengar yang paling banyak dibicarakan di industri sejak diperkenalkan dua tahun lalu. Alat bantu dengar pertama dengan kecerdasan buatan (AI) built-in dan […]
Kesehatan Pendengaran yang Baik Membuat Hidup Menjadi Lebih Baik
No ratings yet. Tahukah Anda bahwa memiliki pendengaran yang baik memiliki dampak yang besar?. Selama ini kita semua ingin tetap sehat dan bahagia seiring bertambahnya usia. Berolahraga dan makan makanan yang sehat adalah dua hal yang jelas dapat kita lakukan untuk membantu. Bagaimana Memiliki Pendengaran yang Baik? Memiliki Pendengaran yang Terbaik Membantu Anda Bersosialisasi Saat […]
Tips Melakukan Video Conference Untuk Orang Dengan Gangguan Pendengaran
No ratings yet. Saat ini, kerja dari rumah melalui video conference memiliki konsekuensi yang cukup besar, terutama bagi mereka yang mengalami gangguan pendengaran. Di banyak komunitas, termasuk mereka yang memiliki gangguan pendengaran – sekarang bekerja, bersekolah, dan menghabiskan sebagian besar waktu luang di rumah, dengan akses terbatas ke orang lain dan peralatan untuk berkomunikasi. Bagi […]
Alat Bantu Dengar Memudahkan Komunikasi Di Masa Pandemi Covid 19
No ratings yet. Pandemi COVID-19 telah membuat adanya pergeseran besar-besaran untuk bekerja dari jarak jauh. Faktanya, menurut survei Gartner HR, 88% organisasi mendorong atau meminta atasan mereka untuk bekerja dari rumah. Bagi orang-orang dengan gangguan pendengaran yang mengandalkan komunikasi tatap muka. Salah satu contohnya adalah seperti Dustin Feldman. Berkomunikasi dari jarak jauh berpotensi memiliki tantangan […]
Mengatasi Kesulitan Mendengar Karena Menggunakan Masker dan Menjaga Jarak
No ratings yet. Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit telah merekomendasikan bahwa semua orang harus menggunakan masker atau face shield saat berada di tempat umum. Perubahan ini menimbulkan masalah komunikasi yang cukup besar bagi individu yang mengalami gangguan pendengaran. Baik itu gangguan ringan hingga parah atau tuli di satu atau kedua telinga. Tidak sedikit orang yang […]
Kotoran Telinga Menyebabkan Gangguan Pendengaran
No ratings yet. Saluran telinga Anda menghasilkan minyak lilin yang disebut serumen, atau yang lebih dikenal sebagai kotoran telinga. Lilin ini melindungi telinga dari debu, partikel asing, dan mikroorganisme. Serumen ini juga melindungi kulit saluran telinga dari iritasi karena air. Dalam keadaan normal, kelebihan kotoran akan menemukan jalan keluar dari kanal dan masuk ke lubang […]
Mengenal Perbedaan Tunarungu, Tuli dan Gangguan Pendengaran
No ratings yet. Tidak semua orang dengan kesulitan pendengaran menggunakan istilah tunarungu. Terminologi ini, bagi sebagian besar orang berarti tidak memiliki pendengaran yang sebenarnya. Sebagian penyandang disabilitas pendengaran lebih suka disebut Tuli. Lantas apa bedanya antara istilah tunarungu, tuli dan gangguan pendengaran? Mari kita simak penjelasannya di bawah ini. Tunarungu Menurut salah satu tokoh Tuli […]